ANALISIS POTENSI BUDIDAYA TANAMAN TRANSGENIK DI INDONESIA
Abstract
Tanaman transgenik adalah tanaman hasil rekayasa gen yang dibuat dengan cara disisipi satu atau sejumlah gen dari organisme lain, dengan tujuan untuk diperoleh sifat baru yang unggul dan diinginkan, misalnya resisten terhadap cekaman kekeringan, resisten terhadap hama, resisten terhadap herbisida. Produk teknologi DNA dikenal dengan Produk Rekayasa genetika (PRG), sebagai contoh adalah kedelai transgenik Tujuan penelitian ini untuk menganalisis potensi budidaya tanaman transgenik di Indonesia. Metode yang digunakan dalam studi ini adalah tinjauan pustaka (review) dengan menggali data dan informasi yang dikumpulkan dari berbagai sumber meliputi: undang-undang, peraturan pemerintah, surat keputusan, artikel dalam jurnal, laporan hasil penelitian. Hasil penelitian ini adalah aplikasi tanaman transgenik dilapangan perlu manajemen yang dapat mengatur pola tanam tanaman transgenik dan non transgenik, penyediaan bibit tanaman transgenik dikendalikan dalam bentuk paket kemasan, dan perlunya kepastian hukum dan dukungan pemerintah terhadap produk transgenik.
References
Deswina, P. Syarief, R. Rahman, L.M. Herman, M. 2015. Analisis Keberlanjutan Pengelolaan Tanaman Padi Produk rekayasa Genetik di Jawa Barat dan Jawa Timur. Jurnal Pengkajian dan Pengembangan teknologi Pertanian Vol: 18, No:2, 131-144.
Foolmer, J.D.R.J. Grant, C.T. Milon and Back, J.F. 2000. Effect of Bt corn silage on shorthem lactational performance and ruminan fermentation in dairy cow. J. Dair Sci. 83 (5) I:182
Herman, M. 1996. Rekayasa genetika untuk perbaikan tanaman. Buletin Agrobio I (1): 24-34.
Herman, M. 1998. Tanaman hasil rekayasa genetik dan pengaturan keamanannya di Indonesia. Buletin AgroBio 3 (I):18-26.
Herman, M. 2002. Perakitan tanaman tahan serangga hama melalui teknik rekayasa genetika. Buletin Agro Bio 5 (I):1-13.
James, C. 2001. Global Review of Comercialized transgenic crops.: ISAAA Brief no 24: Ithaca.New York.
James, C. 2014. Global review of commercialized Biotech/GM crops: 2013. ISAAA Brief No.49. Ithaca, New York: ISAAA.
Kustantini D. 2013. Mengenal lebih jauh tanaman transgenik di Indonesia. BBP2P Surabaya.
Muladno. 2010. Teknologi rekayasa genetika. Edisi ke-dua. IPB Press. Bogor
Sembel, D.T. 2010. Pengendalian Hayati Hama-hama tropis dan gulma. Edisi ke-satu. Penerbit Andi. Yogyakarta.