BIODIVERSITAS LABA-LABA ARACHNIDA (Araneae) DI KAWASAN EKOSISTEM DESA WISATA BANYUBIRU KECAMATAN LABUAN KABUPATEN PANDEGLANG

  • Hadi Susilo Universitas Mathla’ul Anwar Banten
  • M Nasrun Hakim Universitas Mathla’ul Anwar Banten
  • Usman Setiawan Universitas Mathla’ul Anwar Banten
Keywords: Araneae, Biodiversitas, Laba-Laba, Ekowisata, Desa Banyu biru

Abstract

Biodeversitas dan klasifikasi jenis laba-laba dapat menunjang ekowisata di Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten. Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui jumlah jenis laba-laba (Araneae) di kawasan desa wisata Banyubiru. Pengumpulan sampel laba-laba dilakukan dengan metode ekplorasi. Analisis data keanekaragaman diuraikan secara deskriptif. Hasl penelitian menunjukkan bahwa keanekaragaman laba-laba Arachnida (Araneae) pada Desa Wisata Banyubiru Kecamatan Labuan Kabupaten Pandeglang diperoleh sebanyak 70 individu yang termasuk dalam 5 famili dan 10 spesies yaitu: A. argentata (Araneidae), Gasteracantha sp (Araneidae), A. apensa (Araneidae), A. trifasciata (Araneidae), W. saltabundus (Theridiidae), N. inaurata (Nephilidae), N. maculata (Nephilidae), L. reclusa (Sicaridae), P. paykulli (Salticidae) dan Hasarius sp (Salticidae). Keanekaragaman laba-laba Arachnida (Araneae) dari tiga stasiun di Desa Wisata Banyubiru Kecamatan Labuan Kabupaten Pandeglang menunjukkan indeks keragaman (H) berkategori sedang, indeks kemerataan tinggi dan indeks dominansi yang kecil. Ekosistem desa wisata masih lestari

References

Aswad, R. Koneri, Saroyoa & P. Siahaan. 2014. Komunitas Laba-Laba (Arachnida: Araneae) Pada Lahan Perkebunan di Kawasan Taman Nasional Bogani Nani Wartabone Sulawesi Utara. Jurnal Mipa Unsrat Online 3.(2): 64-67.

Deshmukh US & Raut NM. 2014. Seasonal diversity and status of spiders (Arachnida: Araneae) in Salbardi forest (Satpura Range), Maharashtra, India. Journal of Entomology and Zoology Studies 2(1): 278–281.

Diniyati, Dahelmi & H. Herwina. 2018. Laba-Laba Famili Araneidae pada Kawasan Cagar Alam Lembah Anai Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat. Jurnal Biologi Universitas Andalas (J. Bio. UA.) 6(1): 1-8.

Foelix, RF.2014. Biology of spider, second edition, Oxford University Press, New York

Hawkeswood, JT. 2003. Spider of Australia: An introduction to their classification, Biology and distribution, Pensoft, Moscow.

Kamal, M., I. Yustian & S. Rahayu. 2011. Keanekaragaman Jenis Arthropoda di Gua Putrid an Gua Selabe Kawasan Karts Padang Bindu, OKU Sumatera Sealatan. Jurnal Penelitian Sains. 14(1): 34-35.

Kasmara, L. 2018. Keanekaragaman Laba – Laba Pada Hutan Gaharu Di Kawasan Pusuk. S1 thesis, Lombok Barat. Universitas Mataram.

Koneri, R 2016. Biodiversitas laba-laba di Sulawesi utara, Parta Media Grafindo. Bandung.

Koneri, R & Saroyo. 2015. Struktur komunitas laba-laba (Arachnida: Araneae) di Taman Nasional Bogani Nani Wartabone, Sulawesi Utara. Jurnal Entomologi Indonesia. Jurnal Entomologi Indonesia. 12(3): 149–157.

Kurniawan, T.R.Setyawati & A. H. Yanti. 2014. Eksplorasi Laba-laba (Araneae) di Hutan Sebelah Darat Desa Lingga Kecamatan Sungai Ambawang. Jurnal Protobiont. 3(2): 218-224.
Levi, HW. & Levi, LR. 1990. Spider and Their Kin. Golden Press. New York.

Limbu, J.Ngginaka & A.C. Hendrik. 2018. Jenis Laba-Laba (Araneae) Di Taman Wisata Alam Baumata Kecamatan Taebenu Kabupaten Kupang Nusa Tenggara Timur. Jurnal Mipa Unsrat Online 7(2) 37-41.

Mahalakshmi R & Jeyaparvathi S. 2014. Diversity of spider fauna in the cotton feld of Thailakulam, Virudhunagar District, Tamil Nadu, India. The Journal of Zoology Studies 1:12–18.

Profil Desa Banyubiru. 2016. Arsip desa.

Redsway, T. D. & Maramis. 2014. Diversitas Laba-laba (Predator Generalis) pada Tanaman Kacang Merah (Vigna angularis) di Kecamatan Tompaso, Kabupaten Minahasa, Bioslogos, Vol. 4 (1):34-40.
Published
2021-04-14
How to Cite
Susilo, H., Hakim, M., & Setiawan, U. (2021). BIODIVERSITAS LABA-LABA ARACHNIDA (Araneae) DI KAWASAN EKOSISTEM DESA WISATA BANYUBIRU KECAMATAN LABUAN KABUPATEN PANDEGLANG. Jurnal Lingkungan Dan Sumberdaya Alam (JURNALIS), 4(1), 56-69. https://doi.org/10.47080/jls.v4i1.1214
Section
Articles