ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS BERAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE STATISTICAL QUALITY CONTROL DI UD. PENGGILINGAN BERAS PUTRI JAYA

  • Hartadi Wijaya UNIVERSITAS BANTEN JAYA
  • Rayhan Arrofi UNIVERSITAS BANTEN JAYA
  • Sri Mukti Wirawati UNIVERSITAS BANTEN JAYA
Keywords: Kualitas, Statistical Quality Control, Beras

Abstract

Dalam suatu bidang usaha UMKM, kualitas produk merupakan faktor penting dan utama, UD. Penggilingan Beras Putri Jaya merupakan bidang usaha yang bergerak dibidang industri industri pangan. Kegiatan utama UD. Penggilingan Beras Putri Jaya memproduksi beras. Tujuan tugas akhir ini adalah untuk mengetahui kualitas beras dan untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi kualitas beras. Metode statistical quality control untuk mengetahui permasalahn yang ada di UD. Penggilingan Beras Putri Jaya. Hasil pengolahan data menggunkan metode statistical quality control total produksi pada tahun 2020 yaitu 533.495 kg dan jumlah beras cacat pada tahun 2020 yaitu 847 kg yang terdiri dari beras hancur dan beras tidak terkupas.

References

Control (Sqc) Pada Pt.Pratama Abadi Industri (Jx) Sukabumi. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 2, 129. https://doi.org/10.24843/eeb.2020.v09.i02.p02

Devani, V., & Wahyuni, F. (2017). Pengendalian Kualitas Kertas Dengan Menggunakan Statistical Process Control di Paper Machine 3. Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 15(2), 87. https://doi.org/10.23917/jiti.v15i2.1504

Dutoit, C., Dehombreux, P., Lorphèvre, E. R., & Equeter, L. (2020). Statistical process control and maintenance policies for continuous production systems subjected to different failure impact models: Literature review. Procedia CIRP, 86, 55–60. https://doi.org/10.1016/j.procir.2020.01.050

Frost, J., Keller, K., Lowe, J., Skeete, T., Walton, S., Castille, J., & Pal, N. (2013). A note on interval estimation of the standard deviation of a gamma population with applications to statistical quality control. Applied Mathematical Modelling, 37(4), 2580–2587. https://doi.org/10.1016/j.apm.2012.05.027

Andespa, I. (2020). Analisis Pengendalian Mutu Dengan Menggunakan Statistical Quality

Hairiyah, N., Amalia, R. R., & Luliyanti, E. (2019). Analisis Statistical Quality Control

(SQC) pada Produksi Roti di Aremania Bakery. Industria: Jurnal Teknologi Dan

Manajemen Agroindustri, 8(1), 41–48.

https://doi.org/10.21776/ub.industria.2019.008.01.5

Hamdani, H., & Fakhriza, F. (2019). Pengendalian Kualitas Pada Hasil Pembubutan Dengan Menggunakan Metode SQC. Jurnal Rekayasa Material, Manufaktur Dan Energi, 2(1), 1–9. https://doi.org/10.30596/rmme.v2i1.3063

Haryanto, I. I. S., Sari, P., & Suardika, I. B. (2019). Penerapan Metode SQC ( Statistical Quality Control ) Untuk Mengetahui Kecacatan Produk Shuttlecock pada UD.Ardiel Shuttlecock. Jurnal Teknologi Industri Dan Menajemen, 1(1).

Kaban, R. (2016). Pengendalian Kualitas Kemasan Plastik Pouch Menggunakan Statistical Procces Control (SPC) di PT Incasi Raya Padang. Jurnal Optimasi Sistem Industri, 13(1), 518. https://doi.org/10.25077/josi.v13.n1.p518-547.2014

Kartika, H. (2013). Analisis Pengendalian Kualitas Produk CPE Film Dengan Metode Statistical Process Control Pada Pt . MSI. Ilmiah Teknik Industri Universitas

Mercu Buana Jakarta, 1(1), 50–58.

Kristanto Mulyono, & Yeni Apriyani. (2021). Analisis Pengendalian Qualitas Produk Dengan Metode Sqc (Statistical Quality Control). JENIUS : Jurnal Terapan Teknik Industri, 2(1), 41–50. https://doi.org/10.37373/jenius.v2i1.93

Sari, N. K. R., & Purnawati, N. K. (2018). ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS PROSES PRODUKSI PIE SUSU PADA PERUSAHAAN PIE SUSU BARONG DI KOTA DENPASAR Fakultas Ekonomi dan Bisnis , Universitas Udayana , Bali

, Indonesia ABSTRAK Persaingan di dalam industri baik jasa maupun manufaktur tidak hanya dala. E-Jurnal Manajemen Unud, 7(3), 1566–1594.

Senopati. (2019). Jurnal SENOPATI. 50–61.

Simanová, Ľ., & Gejdoš, P. (2015). The Use of Statistical Quality Control Tools to Quality Improving in the Furniture Business. Procedia Economics and Finance, 34(15), 276–283. https://doi.org/10.1016/s2212-5671(15)01630-5

Suprianto, E., Teknik, P. S., Pembekalan, M., Teknik, F., & Bandung, U. N. (2016). PENGENDALIAN KUALITAS PRODUKSI MENGGUNAKAN ALAT BANTU STATISTIK ( SEVEN TOOLS ) DALAM UPAYA MENEKAN TINGKAT. 6(2), 10– 18.

Suryatman, T. H., Kosim, M. E., & Julaeha, S. (2020). Pengendalian Kualitas Produksi Roma Sandwich Menggunakan Metode Statistik Quality Control (Sqc) Dalam Upaya Menurunkan Reject Di Bagaian Packing. Journal Industrial Manufacturing, 5(1), 1. https://doi.org/10.31000/jim.v5i1.
COVER JURNAL INTENT JANUARI - JUNI 2022
Published
2022-06-24
How to Cite
Wijaya, H., Arrofi, R., & Wirawati, S. (2022). ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS BERAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE STATISTICAL QUALITY CONTROL DI UD. PENGGILINGAN BERAS PUTRI JAYA. Jurnal Intent: Jurnal Industri Dan Teknologi Terpadu, 5(1), 131 - 142. Retrieved from https://ejournal.lppm-unbaja.ac.id/index.php/intent/article/view/2111
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>