PENERAPAN TEKNOLOGI MOVING BED BIOFILM REACTOR (MBBR) BERMEDIA KALDNESS DALAM MENURUNKAN PENCEMAR AIR LINDI

  • Muhammad Al Kholif Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
  • Erviana Febrianti Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
Keywords: Air Lindi, Moving Bed Biofilm Reactor, Beban Pencemar, Media Kaldness

Abstract

Stasiun Peralihan Antara Persampahan Kota Surabaya merupakan sarana pemindahan sampah dari alat angkut kecil ke alat angkut lebih besar. Pada Stasiun Peralihan Antara Persampahan ini dilakukan pengepresan sampah yang dimana akan menghasilkan air lindi (Leachate). Secara umum kondisi air lindi berwarna pekat, mengeluarkan bau yang tidak sedap, dan mencemari lingkungan. Air lindi (Leachate) umumnya mengandung beban pencemar seperti Chemical Oxygen Demand (COD) dan Total Suspended Solid (TSS) yang tinggi. Salah satu alternatif dalam mengolah lindi yaitu dengan menggunakan teknologi Moving Bed Biofilm Reactor (MBBR) bermedia Kaldness. Secara umum tujuan penelitian ini adalah mengetahui efisiensi penurunan beban pencemar limbah lindi menggunakan MBBR. Konsentrasi limbah lindi yang digunakan pada penelitian ini yaitu dengan perbandingan 80% lindi: 20% air (Reaktor A) dan 60% lindi: 40% air (Reaktor B). Desain reaktor MBBR yang digunakan yaitu skala laboratorium bervolume 0,012 m3 dengan debit rancangan 10 L/hari. Setelah dilakukan pengolahan dengan MBBR diperoleh nilai COD pada Reaktor A sebesar 73% dan Reaktor B sebesar 66%. Sedangkan nilai TSS pada Reaktor A sebesar 81% dan Reaktor B sebesar 92%.

References

Amuda. O. S. 2006. Removal of COD and Colour from Sanitary Landfill Leachate by Using Coagulation – Feton’s Process. J. Appl. Sci. Environ. Mgt. Vol 10 (2) 49-53
Boyd, C.E. 1990. Water qualityin ponds for aquaculture. Alabama Agricultural Experiment Station, Auburn University, Alabama. 482 p.
Brooks.,1994, Mikrobiologi kedokteran edisi 2. Penerbit buku kedokteran EGC. Jakarta.
Chen W.F.J.Y. Richard Liew., 2002, The Civil Engineering Handbook, Second Edition
Chen, S., Sun, D., Chung, J.-S.2008. Simultaneous Removal of COD and Amonium from Landfill Leachate Using an Anerobic-Aerobic Moving-Bed Biofilm Reactor System. Waste Management. 28 (2008) 339-346
Dandautiya, R. 2012. Comparative Study of Existing Leachate Treatment Methods. International Conference on Recent Trends in Engineering and Technology 192-202
Elsa T.J., Barti, 2011. Optimasi Efisiensi Pengolahan Lindi dengan Menggunakan Constructed Wetland. Vol 17. No 2
Jusepa Rio N dan Herumurti W, 2016. Pengolahan Lindi TPA Ngipik Gresik Menggunakan Moving Bed Biofilm Reactor dengan Proses Anaerobik-Aerobik-Anoksik. Jurnal Teknik ITS Volume 05 Nomor 2, 2016: Halaman 254-259
Li, W., Zhou, Q., and Hua1, T.2010. Review Article Removal of Organic Matter from Landfill Leachate by Advanced Oxidation Processes: A Review International Journal of Chemical Engineering Volume 2010, Article ID 270532, 10 pages doi:10.1155/2010/27053
Machdar I, 2008. Antisipasi Sanitasi Landfill. http://www.serambinews.com. Diakses tanggal 29 Januari 2019.
Maranon. E., Castrillon, L., Nava, Y.f., Mendez, A. F., Sanchez, A. F., 2009. Tertiary Treatment of Landfill Lechates by Adsorption. Waste Management & Research: 27: 527-533
Metcalf & Eddy, Inc. 1991. Wastewater Engineering: treatment, disposal, reuse. 3rd. (Revised by: G. Tchobanoglous and F.L. Burton). McGraw-Hill, Inc. New York, Singapore.1334p.
Metcalf and Eddy. 2003. Wastewater Engineering Treatment and Reuse. Mc Graw Hill Company, New York.
Moersid Ali, 2004. Pengelolaan Sampah di Indonesia. Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.
Mulyono. 2016. Membuat Mikroorganisme Lokal (MOL) dan Kompos dari Sampah Rumah Tangga. Jakarta: Agromedia.
Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia NOMOR.P.59/Menlhk/Setjen/Kum.1/7/2016 tentang Baku Mutu Lindi Bagi Usaha dan/atau Kegiatan Tempat Pemrosesan Akhir Sampah
Prabowo Nur Z, Rezagama Arya, dan Hadiwidodo M, 2017. Pengolahan Air Lindi Menggunakan Metode Koagulasi Flokulasi dengan kombinasi biokoagulan sodium Alginat – koagulan Al2SO4 dan acvanced oxidation Processes (AOPs) dengan fenton (Fe/H2O2). Jurnal Teknik Lingkungan Volume 6 Nomor 1. Halaman 1-13
Ravichandran.M and Joshua Amarnath.D. 2012. Performance Evaluation of Moving Bed Bio-Film Reactor Technology for Treatment of Domestic Waste Water in Industrial Are at MEPZ (Madras Exports Processing Zone), Tambaram, Chennai, India. Elixir Pollution 53 (2012) 11741-11744
Said Idaman N dan Hartaja Krishumartani R (2015). Pengolahan Air Lindi dengan Proses Biofilter Anaerob-Aerob dan Denitrifikasi. JAI Volume 08 No. 01: Halaman 1-20
Sari Nanda R dan Afdal, (2017). Karakteristik Air Lindi (Leachate) di Tempat Pembuangan Akhir Sampah Air Dingin Kota Padang. Jurnal Fisika Unand Volume 6 Nomor 01 2017: Halaman 93-99
Sugito, Binawati, D dan Al Kholif, M. 2016. The Effect of BOD Concetrate Influent to Remove Pollutant Lood in Wastewater of a chicken Slaugterhouse. ARPN Journal of Engineering and Applied Sciences. Vol 11: 3519-3524
Sukawati, Trianna. 2008. Penurunan Konsentrasi Chemical Oxygen Demand (COD) Pada Air Limbah Laundry Dengan Menggunakan Reaktor Biosand Filter Diikuti Dengan Reaktor Activated Carbo. Yogyakarta: Tugas Akhir Jurusan Teknik Lingkungan Fakultas Teknik Sipil Dan Perencanaan Universitas Islam Indonesia
Susanto JP, Ganefati SP, Muryani S dan Istiqomah SH, 2004. Pengolahan Lindi (Leachate) dari TPA dengan Sistem Koagulasi-Biofilter Anaerobik. Jurnal Tek. Lingk-P3TL BPPT 5 (3), Halaman 167-174
Tatsi, A.A., Zouboulis, A.I., Matis, K. A., Samaras, P. 2003. Coagulation, Flocculation Pretreatment of Sanitary Landfill Leachates. Chesmosphere 53,737-744
Tchobanoglous, G. and Kreith, F. (2002) Handbook of Solid Waste Management. 2nd Edition, McGraw Hill Handbooks. New York.
Velis, C. A., P. J. Longhurst., G. H. Drew., R. Smith., S. J. T. Pollard. 2009 Biodrying for Mechanical –Biological Treatment of Wastes: A Review of Process Science and Engineering. 100(11): 2747-2761
Wahyono, S., F.L. Sahwan dan F. Suryanto. 2003. Mengolah Sampah Menjadi Sistem Open Windrow Bergulir Skala Kawasan. Badan Penerapan dan Pengkajian Teknologi. Jakarta.
Widyatmoko, H dan Sintorini, 2000, Menghindari, Menyingkirkan dan Mengolah Sampah Jakarta: Abdi Tandur Program Studi Ilmu Lingkungan Universitas Udayana, Bogor
Wiszniowski J., Robert D., Surmacz-Gorska J., Miksch K, Weber J.V., (2006) Landfill leachate treatment methods, A Review. Environmental Chemistry Letters 4: 51-61
Yuningrat N.W., (2012) Degradasi Pencemar Organik Dalam Lindi Dengan Proses Oksidasi Lanjut. Jurnal Analisis Kimia Vol.01, No. 2: Halaman 73-84.
Zahra LZ, Purwanti IF. 2015. Pengolahan limbah rumah makan proses biofilter aerobik. Jurnal Teknik ITS. 4(1): 2337-3539.
Published
2019-03-15
How to Cite
Al Kholif, M., & Febrianti, E. (2019). PENERAPAN TEKNOLOGI MOVING BED BIOFILM REACTOR (MBBR) BERMEDIA KALDNESS DALAM MENURUNKAN PENCEMAR AIR LINDI. Jurnal Lingkungan Dan Sumberdaya Alam (JURNALIS), 2(1), 1-12. Retrieved from https://ejournal.lppm-unbaja.ac.id/index.php/jls/article/view/525
Section
Articles