APLIKASI SISTEM ABSENSI GURU UNTUK DAPAT MENGUKUR PENINGKATAN KINERJA GURU PADA SMA NEGERI 3 KABUPATEN TANGERANG

  • Ruli Supriati Universitas Raharja
  • Nina Carolina Universitas Raharja
Keywords: Sistem Absensi, Mengukur kinerja guru

Abstract

Kebutuhan dalam pengolahan data yang cepat dan akurat dibutuhkan oleh setiap organisasi dan instansi swasta. SMA Negeri 3 Kabupaten Tangerang adalah salah satu instansi yang memerlukan sebuah sistem yang cepat dalam pengolahan data rekapitulasi absensi guru sehingga dapat menghasilkan grafik yang dapat digunakan untuk mengukur kinerja guru. Berdasarkan analisa sistem yang sedang berjalan  diperoleh hasil bahwa sistem yang ada saat ini masih terdapat sejumlah kekurangan yaitu kurang adanya sistem absensi yang akurat, cepat dan tepat, karena system absensi yang ada pada SMA Negeri 3 Kabupaten Tangerang masih manual yaitu menggunakan tanda tangan. Untuk memperoleh data-data yang diperlukan selama penelitian penulis menggunakan beberap ametode, antara lain: wawancara, observasi dan studi pustaka. Tujuan dibuatnya sistem ini adalah agar Kepala sekolah dapat melakukan evaluasi terhadap kinerja guru berdasarkan absensi. Kedepannya akan dikembangkan dari sisi kinerja lainnya salah satunya adalah penilaian kinerja guru di dalam kelas. Apresiasi terhadap kedisiplinan absensi kehadiran guru juga dapat diberikan berupa reward untuk guru terajin dan yang tidak rajin dapat diberikan sanksi.

References

Adi Pranadipa, Sistem Absensi SMAN 4 Batam melalui penerapan Framework Code Igniter, 2013

Andi, Uniform Resource Locator, 2009

Bunafit Nugroho, Structured Query Language, 2010

Fathansyah, Basis dan Data, 2009

Henderi, UML, 2009

Hidayati, Analisa Sistem Biaya Perkuliahan dan Registrasi Mahasiswa pada Perguruan Tinggi Raharja, 2010

Jogiyanto, Analisa dan Desain Sistem Informasi, Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis, Ed.2, Cetakan Kedua, Andi Offset, Yogyakarta, 2009

Kristianto Budhi, Hyper Text Markup Language, 2010

Leitel and Davis., Unified Modeling Language”,Raharja Enrichment Centre (REC), Tangerang, 2009

Moch Nurkamarulloh, Analisa sistem informasi Kehadiran Siswa pada SMA Negeri 6 Tangerang 2009

Puji Yurnaningsih, Analisa sistem informasi absensi karyawan pada Perguruan Tinggi Raharja 2010

Sutabri Tata, Analisis &Disain Sistem Informasi, Pendekatan Terstruktur Teori Dan Praktek Aplikasi Bisnis, AnsiOffseet, Yogyakarta, 2010

wati ismawati, Analisa sistem informasi absensi Pegawai pada Badan Pusat Statistik kota Tangerang, 2009

Ziga Turck, fungsionality dengan stereotypes, 2009
Published
2020-02-28
How to Cite
Supriati, R., & Carolina, N. (2020). APLIKASI SISTEM ABSENSI GURU UNTUK DAPAT MENGUKUR PENINGKATAN KINERJA GURU PADA SMA NEGERI 3 KABUPATEN TANGERANG. Jurnal Sistem Informasi Dan Informatika (Simika), 3(1), 1-11. https://doi.org/10.47080/simika.v3i1.833