PENGARUH INOVASI PRODUK, KREATIVITAS PRODUK, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEUNGGULAN BERSAING (STUDI KASUS PADA KERAJINAN TIKAR ECENG GONDOK”LIAR”

  • Lona Novi Ani Universitas Banten Jaya
Keywords: Inovasi Produk, Kreativitas Produk, Kualitas Produk, dan Keunggulan Bersaing

Abstract

Semua peneliti pasti punya tujuan untuk menggali informasi dari salah satu hasil dari keunggulan produk itu sendiri pada penelitian kali ini kami ingin membahas mengenai pengaruh inovasi produk, kreativitas produk dan kualitas produk secara serempak terhadap keunggulan bersaing pada kerajinan enceng gondok “LIAR”. Penelitian ini merupakan penelitian survey. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pelanggan kerajinan enceng gondok “LIAR”. Teknik pengambilan sampel menggunakan random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 150 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) inovasi produk secara individual berpengaruh positif dan signifikan terhadap keunggulan bersaing (sig = 0,000<0,05; β = 0,416), (2) kreativitas produk secara individual berpengaruh positif dan signifikan terhadap keunggulan bersaing (sig = 0,000<0,05; β = 0,305); (3) kualitas produk secara individual berpengaruh positif dan signifikan terhadap keunggulan bersaing (sig = 0,000<0,05; β = 0,343); dan (4) inovasi produk, kreativitas produk, dan kualitas produk secara serempak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keunggulan bersaing (sig = 0,000<0,05).

References

Alma, Buchari. (2011). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa.
Bandung: Penerbit Alabeta.

Dismawan, Rangga. 2013. Pengaruh Kreativitas Dan Inovasi Produk Terhadap Keunggulan Bersaing Produk Kue Sus. Jurusan manajemn Ekonomi Universitas Komputer Indonesia.

Hills, Gerald. 2008. Marketing and Entrepreneur-ship, Research Ideas and Opportunities, Journal of Small and Medium Entrepreneur-ships.

http://economy.okezone.com/read/2017/04/26 /320/1676721/market-share-hanya-1-4-jokowi-siap-intervensi-pasar-industri-kerajinan
http://presidenri.go.id/berita-aktual/inacraft-2017-industri-kreatif-masa-depan-indonesia.html

Kotler, Philip., dan Gary Armstrong., 2005. Manajemen Pemasaran Analisis, Perencanaan Dan Pengendalian, Jilid Dua, Erlangga, Jakarta.
Kotler, Philip., dan Gary Armstrong., 2012,
Dasar-Dasar Pemasaran, Edisi kesembilan, Jilid 2, dialih bahasakan oleh Alexander Sindoro, Jakarta: Indeks.
Kurniawan, Bagus Putu. 2006. Pengaruh Kreativitas dan Peranan Sistem Informasi terhadap Inovasi, Kinerja, Pemasaran, Dan Keunggulan Bersaing Berkelanjutan Perusahaan Farmasi di Provinsi Jawa Timur. Disertasi.
Mansur, Muhammad. 2013. Pengaruh Desain Dan Kualitas Produk Terhadap Keunggulan Bersaing (Studi Kasus Pada Umkm Kerajinan Keramik Dinoyo Malang). Jurnal Ilmiah Riset Manajemen.
Mulyadi, Welly, dkk. 2016. Pengaruh Inovasi, Kreativitas, Dan Kepuasan Konsumen terhadap keunggulan kompetitif. Prosiding Seminar Nasionaldan teknologi Informasi.
Nasution, M. N., 2005. Manajemen mutu terpadu (total quality management). Ghalia Indonesia, Bogor.
Porter, Michael E. 1998. KeunggulanBersaing : Menciptakan dan Mempertahankan Kinerja Unggul. Jakarta : Binarupa Aksara
Prajogo, D. & Sohal, A. 2003. The Relationships be-tween TQM
Practices, Quality Performance, and Innovation Performance. International
Journal of Quality and Reliability Management. Satyagraha, Hadi. 1994. Keunggulan Bersaing dan Aliansi Strategis: Resefinisi SWOT. Usahawan. No.4,Th.XXIII.
Supriadi, D. 1994. Kreativitas, Kebudayaan dan Perkembangan Iptek. Bandung:
Alfabeta.
Suryana. 2003. Kewirausahaan, Pedoman Praktis, Kiat dan Proses Menunju
Sukses, Edisi Revisi, Jakarta: Salemba Empat.
Tjiptono, Fandy dan Diana, Anastasia. 2005. Total Quality Manajemen. Yogyakarta
: Andi.
Wahyudin. Nanang. 2015. Analisis Faktor- FaktorYang Mempengaruhi Keunggulan Bersaing Untuk Meningkatkan Kinerja Perguruan Tinggi Swasta (PTS) Pada Sekolah Tinggi Dan Akademi Di Semarang.
Published
2020-08-31
How to Cite
Ani, L. (2020). PENGARUH INOVASI PRODUK, KREATIVITAS PRODUK, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEUNGGULAN BERSAING (STUDI KASUS PADA KERAJINAN TIKAR ECENG GONDOK”LIAR”. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(02), 184-194. https://doi.org/10.47080/10.47080/vol1no02/jumanis